Manchester United Disebut Jalin Kontak dengan Agen Ferran Torres
Manchester United diklaim telah melakukan pembicaraan dengan agen Ferran Torres. Pemain Valencia itu disiapkan sebagai alternatif andai Setan Merah gagal mendapatkan Jadon Sancho dari Dortmund. Jadon Sancho telah menjadi bidikan utama Manchester United. Namun,...